Presiden Jokowi Bagi-bagi Sembako, Saksikan Penyerahan Bantuan untuk Warga di Halaman Istana Bogor

Avatar photo

- Pewarta

Senin, 8 April 2024 - 10:53 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Presiden Jokowi menyaksikan penyerahan bantuan paket sembako bagi masyarakat di sekitar Kompleks Istana Kepresidenan Bogor. (Dok. Setkab.go.id)

Presiden Jokowi menyaksikan penyerahan bantuan paket sembako bagi masyarakat di sekitar Kompleks Istana Kepresidenan Bogor. (Dok. Setkab.go.id)

HARIANINVESTOR.COM – Presiden RI Joko Widodo (Jokowi) menyaksikan penyerahan bantuan paket sembako bagi masyarakat di sekitar Kompleks Istana Kepresidenan Bogor, Jawa Barat, Sabtu (06/04/2024).

Sekitar pukul 16.40 WIB, Presiden tiba di lokasi dan langsung menyaksikan pembagian sembako di depan salah satu pintu gerbang Istana Bogor.

Tampak antusiasme ribuan masyarakat ikut mengantre untuk mendapatkan bantuan sembako.

Salah satunya Liz Handayani yang merasa bersyukur atas sembako yang ia terima jelang hari raya Idulfitri.

“Senang banget, bahagia banget, apalagi mau Lebaran,” ucap Liz, sebagaimana dilansir laman resmi Sektratariat Kabinet.

Senada, Imas, warga lainnya juga merasa terbantu dengan paket sembako yang diterima.

Baca artikel lainnya di sini : Prabowo Subianto Kunjungi PM Malaysia Anwar Ibrahim, Tukar Pendapat Soal Karier dan Pengalaman

Menurut Imas, bantuan tersebut dapat meringankan kebutuhan sehari-hari untuk keluarganya.

“Alhamdulillah orang tidak punya, jadi alhamdulillah ada rejeki buat anak yatim, suami sudah enggak ada,” tutur Imas.

Baca artikel lainnya di sini : Kementerian Perhubungan Catat Peningkatan Penumpang Angkutan Umum pada Mudik Lebaran 2024

Tidak hanya warga sekitar, Gian, pengemudi ojek daring yang sedang bekerja juga tidak mengira akan mendapatkan bantuan sembako.

Rilisbisnis.com mendukung program publikasi press release di media khusus ekonomi & bisnis untuk memulihankan citra yang kurang baik ataupun untuk meningkatan reputasi para pebisnis/entrepreneur, korporasi, institusi ataupun merek/brand produk.

Ia menyebut tidak sengaja bergabung setelah melihat ada antrean di depan gerbang Istana.

“Alhamdulillah namanya ojek kan tidak dapat THR ya, ini alhamdulillah dapat THR dari Pak Presiden buat keluarga di rumah.”

“Terima kasih buat Pak Jokowi untuk THR-nya semoga sehat selalu,” ujar Gian.

Setelah menyaksikan pembagian sembako sekitar 30 menit, Presiden Jokowi kembali ke Istana Kepresidenan Bogor.

Turut mendampingi Presiden dalam kesempatan tersebut yaitu Wali Kota Bogor Bima Arya Sugiarto dan Wakil Wali Kota Bogor Dedie A. Rachim.***

Artikel di atas, sudah dìterbitkan di portal berita nasional dari megapolitan Harianbogor.com

Sempatkan juga untuk membaca berbagai berita dan informasi lainnya di media online Helloidn.com  dan Infoekonomi.com 

Pastikan juga download aplikasi portal berita Hallo.id di Playstore (android) dan Appstore (iphone), untuk mendapatkan aneka artikel yang menarik.

Sedangkan untuk publikasi press release di media online ini, atau pun serentak di puluhan media lainnya, dapat menghubungi Jasasiaranpers.com.

WhatsApp Center: 085315557788, 087815557788, 08111157788.

Berita Terkait

Persrilis.com Mengucapkan Selamat Tahun Baru 2025, Raih Prestasi dan Pencapaian yang Lebih Baik Lagi!
Kegiatan Ibadah dan Perayaan Natal Dipersulit? Gibran Rakabuming Raka: Bisa Langsung Lapor ke Saya
Wamen Komdigi Harapkan TV Serentak Siarkan Lagu ‘Indonesia Raya’ pada Pukul 06.00 Saat Terima Ketua KPI Pusat
KPK Penjaraksn 3 Orang, Kasus Gubernur Bengkulu Rohidin Mersyah Peras Anak Buah untuk Biayai Pilkada
Jakarta Masih Berstatus Sebagai Ibu Kota Negara, Begini Penjelasan Menteri Hukum Supratman Andi Agtas
Daftar Lengkap Menteri dan Pimpinan Lembaga, Presiden Prabowo Subianto Umumkan Kabinet Merah Putih
Bahas Isu Geopolitik hingga Ekonomi, Presiden Terpilih Prabowo Subianto Kumpulkan Calon Anggota Kabinet
Terkait Penyidikan Penerbitan IUP di Kaltim, KPK Panggil Kadis ESDM Kutai Kartanegara Slamet Hadiraharjo
Jasasiaranpers.com dan media online ini mendukung program manajemen reputasi melalui publikasi press release untuk institusi, organisasi dan merek/brand produk. Manajemen reputasi juga penting bagi kalangan birokrat, politisi, pengusaha, selebriti dan tokoh publik.

Berita Terkait

Jumat, 20 Desember 2024 - 12:48 WIB

Persrilis.com Mengucapkan Selamat Tahun Baru 2025, Raih Prestasi dan Pencapaian yang Lebih Baik Lagi!

Rabu, 18 Desember 2024 - 14:20 WIB

Kegiatan Ibadah dan Perayaan Natal Dipersulit? Gibran Rakabuming Raka: Bisa Langsung Lapor ke Saya

Rabu, 11 Desember 2024 - 14:52 WIB

Wamen Komdigi Harapkan TV Serentak Siarkan Lagu ‘Indonesia Raya’ pada Pukul 06.00 Saat Terima Ketua KPI Pusat

Senin, 25 November 2024 - 11:21 WIB

KPK Penjaraksn 3 Orang, Kasus Gubernur Bengkulu Rohidin Mersyah Peras Anak Buah untuk Biayai Pilkada

Senin, 18 November 2024 - 15:07 WIB

Jakarta Masih Berstatus Sebagai Ibu Kota Negara, Begini Penjelasan Menteri Hukum Supratman Andi Agtas

Berita Terbaru